" Tetapi kamu akan menerima kuasa, kalau Roh Kudus turun ke atas kamu, dan kamu akan menjadi saksi-Ku di Yerusalem, dan di seluruh Yudea dan Samaria dan sampai ke ujung bumi " KPR 1:8.
Keinginan Allah ialah agar Gereja, Hamba-Nya, dan seluruh umat-Nya mengerti HATI ALLAH YANG PALING DALAM.
Pesan dari ayat diatas merupakan pesan dari Tuhan Yesus kepada murid2-Nya sebelum Dia kembali ke Sorga. Pesan ini merupakan pesan yg terahir sebelum Dia dan murid2-Nya berpisah secara phisik. Tetapi Dia berjanji akan Mengirim Roh Kudus utk meneguhkan dan mendorong murid2 melaksanakan pesan tersebut.
Kalau Roh Kudus itu turun mereka akan menerima kuasa menjadi saksi Tuhan. KUASA disini mempunyai arti seperti dinamit, yg berarti mempunyai daya ledak dahsyat. Kuasa yg diberikan Roh Kudus yg mempunyai kekuatan yg dahsyat untuk menjadi saksi Tuhan Yesus.
Pesan dari ayat diatas merupakan pesan dari Tuhan Yesus kepada murid2-Nya sebelum Dia kembali ke Sorga. Pesan ini merupakan pesan yg terahir sebelum Dia dan murid2-Nya berpisah secara phisik. Tetapi Dia berjanji akan Mengirim Roh Kudus utk meneguhkan dan mendorong murid2 melaksanakan pesan tersebut.
Kalau Roh Kudus itu turun mereka akan menerima kuasa menjadi saksi Tuhan. KUASA disini mempunyai arti seperti dinamit, yg berarti mempunyai daya ledak dahsyat. Kuasa yg diberikan Roh Kudus yg mempunyai kekuatan yg dahsyat untuk menjadi saksi Tuhan Yesus.
Dimanakah murid-murid harus bersaksi? Dalam ayat ini dikatakan di Yerusalem (kota), dan Yudea (daerah), dan Samaria (daerah tapi sdh campur budaya dan kepercayaan), dan sampai ke ujung bumi.
Ke empat daerah itu SAMA DI HATI TUHAN, yang harus di injili.
Kalau org percaya (gereja) benar2 konsisten mengenal HATI TUHAN, berarti ke empat tempat itu jugalah hatinya utk di injili.
Ada sebagian org percaya hanya mau mengambil sebagian daerah itu utk dilayani, berarti mrk hanya mau sebagian hati Tuhan.
Sebagian lagi orang percaya berpikir, menyelesaikan dulu Yerusalem, baru sesudah itu Yudea dst. Tepatkah pendapat mrk? Antara Yerusalem dan Yudea dst bukan dipakai kata sesudah itu tapi dipakai kata "DAN" yg berarti bersamaan.
Mungkin pertanyaan kita bgm kalau uang dan tenaga kami blm sanggup? Kalaupun blm sanggup paling sedikit hati kita sdh sampai ke empat tempat tersebut.
Sangat menyedihkan, krn umumnya org2 percaya menginjili hanya Yerusalem (kota mereka), dan Yudea saja ( daerah yg sama budaya saja). Lebih 100 tahun kekristena di negara kita, tetapi berapakah penginjil dan missionaris kita ada di samaria dan ujung bumi?
By : Pdt Antony Tarigan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar